/ 25 April 2024
Berita

Panitera Muda Hukum PA Salatiga: Selamat Untuk Kita Semua, Terimakasih Untuk Kinerjanya Dalam Meraih WBK

07Des

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  Panitera Muda Hukum, Mu’asyarotul Azizah, S.H., pagi ini, Rabu, 07 Desember 2023, tepat pukul 08.00 WIB, berkesempatan memimpin briefing pagi yang dilaksanakan di ruang pelayanan PTSP Pengadilan Agama (PA) Salatiga. Kegiatan briefing diikuti oleh para Panmud, serta petugas PTSP PA Salatiga. Mengawali pengarahannya, Azizah mengungkapkan rasa terima kasih sekaligus selamat kepada seluruh pegawai di […]

Selanjutnya

Gelar Rakor Dengan Jurusita dan Jurusita Pengganti, Panitera PA Salatiga Arahkan Pengiriman Surat Tercatat Sesuai Juknis Badilag

07Des

Di tulis oleh : perencanapasal

  Panitera Pengadilan Agama Salatiga, Dra. Hj. Farkhah., M.E., siang ini, Kamis, 07 Desember 2023, memimpin jalannya Rapat Koordinasi Dengan Jurusita dan Jurusita Pengganti di ruang kerja Panitera. Rapat sendiri diikuti oleh Jurusita dan Jurusita Pengganti PA Salatiga. Dalam pengarahannya, Farkhah mengungkapkan terima kasih atas kinerja yang telah dilaksanakan oleh para jurusita pada Triwulan IV […]

Selanjutnya

Laksanakan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Bagian Kepaniteraan, Panitera PA Salatiga Apresiasi Kinerja dan Komitmen Pegawai Dalam Meraih Predikat WBK Tahun 2023

06Des

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  Panitera Pengadilan Agama Salatiga, Dra. Hj. Farkhah., M.E., siang ini, Rabu, 06 Desember 2023, memimpin jalannya Rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) bagian Kepaniteraan bulan November 2023 yang dilaksanakan di Ruang Media Center Pengadilan Agama Salatiga, didampingi oleh moderator, Millatuz Zahro, S.H.I., M.H. Rapat diikuti oleh seluruh pegawai bagian Kepaniteraan Pengadilan Agama Salatiga. Mengawali jalannya […]

Selanjutnya

Pengadilan Agama Salatiga Ikuti Webinar Bersama Mahkamah Agung dan Kementrian Agraria: Komitmen Bersama Untuk Menegakkan Hukum dan Keadilan

06Des

Di tulis oleh : perencanapasal

  Salatiga, Pada hari Rabu, tanggal 6 Desember 2023, Pengadilan Agama Salatiga turut serta dalam acara webinar yang diadakan oleh Mahkamah Agung Republik Indonesia. Kegiatan ini merupakan bagian penting dari penandatanganan Nota Kesepahaman antara Mahkamah Agung dan Kementrian Agraria serta Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional. Surat resmi untuk acara ini dikeluarkan oleh Mahkamah Agung RI […]

Selanjutnya

Pimpin Briefing Pagi Panitera PA Salatiga: Upload Resi di Kibana Sesuai Nomor Perkara

06Des

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  Mengawali minggu pertama di bulan Desember 2023, pagi ini, Rabu, 06 Desember 2023, Morning Briefing kembali dilaksanakan di ruang pelayanan PTSP Pengadilan Agama (PA) Salatiga. Kali ini, Panitera PA Salatiga, Dra. Hj. Farkhah, M.E., berkesempatan memimpin jalannya briefing pagi yang diikuti oleh para Panmud dan petugas PTSP PA Salatiga. Dalam pengarahan, Farkhah memberikan instruksi […]

Selanjutnya

Pengadilan Agama Salatiga Raih Predikat Wilayah Bebas Korupsi (WBK) Dalam Evaluasi Zona Integritas

06Des

Di tulis oleh : perencanapasal

  Dengan semangat #IntegritasDariHati, Pengadilan Agama Salatiga berhasil meraih predikat Wilayah Bebas Korupsi (WBK) berdasarkan Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1351/SEK/SK.PW1.1.1/XII/2023. Pada tanggal 4 Desember 2023, Mahkamah Agung RI mengumumkan hasil evaluasi pembangunan Zona Integritas secara mandiri pada 60 satuan kerja di bawah naungannya. PA Salatiga, sebagai salah satu satuan kerja yang termasuk […]

Selanjutnya

Strategi Menuju Kesuksesan: Rapat Koordinasi PA Salatiga Gairahkan Semangat Para Panitera Muda

05Des

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  Ruang Panitera Pengadilan Agama Salatiga menjadi saksi rapat strategis yang diadakan pada Selasa, 05 Desember 2023, pukul 13.30-16.00 WIB. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan koordinasi dan kinerja para Panitera Muda Pengadilan Agama Salatiga. Rapat ini dipimpin oleh Dra. Hj. Farkhah, M.E, Panitera Pengadilan Agama Salatiga, dan dihadiri oleh seluruh Panitera Muda. Dasar pelaksanaan kegiatan […]

Selanjutnya

Rapat Analisis SWOT Pengadilan Agama Salatiga Persiapan Perencanaan Tahun Depan

04Des

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  Ruang sekretaris Pengadilan Agama Salatiga menjadi lokasi pilihan rapat strategis pada Senin, 4 Desember 2023, di mana dilaksanakan penyusunan Analisis SWOT. Kegiatan ini diarahkan untuk membantu menyusun perencanaan tahun mendatang bagi Pengadilan Agama Salatiga. Analisis SWOT (Strengths, Weaknesses, Opportunities, Threats) merupakan metode evaluasi yang melibatkan identifikasi kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dihadapi oleh […]

Selanjutnya

Sita Eksekusi Perkara Nomor 1/Pdt. Eks-HT/2023/PA.Sal Dilaksanakan Secara Lancar Oleh Panitera Pengadilan Agama Salatiga: Komitmen Menegakkan Hukum Dan Keadilan

01Des

Di tulis oleh : perencanapasal

  Pada hari Jum’at, tanggal 1 Desember 2023, dilaksanakan kegiatan sita eksekusi berupa satu bidang tanah terletak di Kelurahan Dukuh, Kecamatan Sidomukti, Kota Salatiga. Sita eksekusi ini dilaksanakan berdasarkan penetapan Ketua Pengadilan Agama Salatiga Nomor 1/Pdt.Eks-HT/2023/PA.Sal, tanggal 20 November 2023 Kegiatan tersebut dipimpin oleh Dra. Hj. Farkhah, M.E. Panitera Pengadilan Agama Salatiga, bersama 2 orang […]

Selanjutnya

Semangat Pagi: Briefing 5S dan 5R di PTSP PA Salatiga Bersama Hakim Al-Ansi Wirawan Sekaligus Tekankan Pelayanan Prima

29Nov

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  Mengawali kegiatan pelayanan pagi ini, Rabu, 29 November 2023, Morning Briefing kembali dilaksanakan di ruang pelayanan PTSP Pengadilan Agama (PA) Salatiga. Hakim PA Salatiga, Al-Ansi Wirawan, S.Ag., M.H., berkesempatan memimpin jalannya briefing pagi, diikuti oleh para Panmud dan petugas PTSP PA Salatiga. Al-Ansi menekankan pentingnya memberikan pelayanan yang prima bagi pencari keadilan khususnya di […]

Selanjutnya

Rapat Koordinasi TIM P2TP2A Kota Salatiga Upaya Bersama Dalam Perlindungan Perempuan dan Anak

28Nov

Di tulis oleh : perencanapasal

Salatiga, Selasa 28/11/2023 Hari ini, Panitera Pengadilan Agama Salatiga Dra. Farkhah, M.E. turut serta dalam Rapat Koordinasi Tim P2TP2A (Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak) yang diadakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3APP-KB) Kota Salatiga. Rapat yang dihelat di Ruang Rapat Sekda Kota Salatiga ini diinisiasi berdasarkan surat […]

Selanjutnya

Akses Keadilan Terang Benderang Pengadilan Agama Salatiga Menyapa Disabilitas Dengan Pendampingan Khusus

24Nov

Di tulis oleh : perencanapasal

  Dalam upaya menciptakan akses keadilan yang inklusif, Pengadilan Agama Salatiga memberikan pendampingan pelayanan hukum bagi penyandang disabilitas, yang dilaksanakan pada hari Jumat, 24 November 2023, mulai pukul 09.30 WIB di Ruang PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu) Pengadilan Agama Salatiga kemudian di lanjutkan ke ruang Mediasi Pengadilan Agama Salatiga. Pendampingan ini dihadiri oleh pihak berperkara […]

Selanjutnya
Skip to content