/ 09 Mei 2024

Pimpin Rapat Monev Kepaniteraan, Panitera PA Salatiga Rencanakan Launching Inovasi Si Mbahpul

03Nov

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

Salatiga (03/11)–Panitera Pengadilan Agama Salatiga, Dra. Hj. Farkhah., M.E., siang ini, Jumat, 03 November 2023, memimpin jalannya Rapat Monitoring dan Evaluasi Kepaniteraan bulan Oktober 2023 yang dilaksanakan di Ruang Media Center Pengadilan Agama Salatiga, didampingi oleh moderator, M. Mahmudi, S.H.I. Rapat diikuti oleh para Panmud dan Pegawai bagian Kepaniteraan Pengadilan Agama Salatiga. Mengawali jalannya rapat, […]

Selanjutnya

Pelayanan Prima, Hakim PA Salatiga Mendampingi Penelitian Mahasiswa Secara Online

02Nov

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

  akim Najiatul Istiqomah, S.H., S.Hum, Berikan Wawancara Melalui Zoom Meeting untuk Skripsi Mahasiswa dari Universitas Padjadjaran Bandung Salatiga, 2 November 2023 – Sebuah peristiwa luar biasa terjadi di Pengadilan Agama Salatiga pada Rabu, 1 November 2023, ketika Hakim Najiatul Istiqomah, S.H., S.Hum, memberikan wawancara sebagai narasumber dalam penelitian skripsi seorang mahasiswa dari Fakultas Hukum […]

Selanjutnya

Sekretaris : Terima Kasih Kontribusi dan Kerja Kerasnya Tim Kesekretariatan PA Salatiga

02Nov

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

Salatiga, (2/11/2023) Bertempat di Media Center Pengadilan Agama (PA) Salatiga, dilaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Kesekretariatan, Hadir dalam rapat tersebut Para Kepala Sub Bagian dan Staff. Dalam acara tersebut, Sekretaris PA Salatiga, Adhi Kurniawan S.Kom., S.H., tak lupa mengungkapkan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada Tim Keuangan PA Salatiga. Ini bukan semata-mata karena semangat dan […]

Selanjutnya

Neraca Keuangan Oktober 2023

01Nov

Kategori : Neraca Keuangan
Di tulis oleh : perencanapasal
Selanjutnya

LAPORAN REALISASI ANGGARAN BULAN OKTOBER 2023

01Nov

Di tulis oleh : perencanapasal
Selanjutnya

Briefing Pagi, Hakim PA Salatiga: Apabila Pelayanan Terhambat, Biasakan Meminta Maaf Kepada Para Pihak

01Nov

Kategori : Berita Kegiatan
Di tulis oleh : perencanapasal

Salatiga (01/11)–Pagi ini, Rabu, 01 November 2023, mengawali bulan November ini, kegiatan Morning Briefing kembali dilaksanakan di ruang pelayanan PTSP Pengadilan Agama (PA) Salatiga. Hakim PA Salatiga, Al Ansi Wirawan, S.Ag., M.H., berkesempatan memimpin jalannya briefing pagi, yang diikuti oleh para Panmud dan petugas PTSP PA Salatiga. Dalam pengarahan singkatnya, Al Ansi menghimbau kepada para […]

Selanjutnya
Skip to content